Our social:

Senin, 28 November 2016

Media Tanam untuk Tanaman Hias Sansevieria

Sansevieria mensyaratkan media tanam yang bersifat porous (mudah tembus) dan kering. Jenis dan komposisi media ditentukan oleh sifat, rencana penanaman, dan penempatan tanaman tersebut. Biasanya media tanam dapat berupa campuran sekam bakar, kompos atau pupuk kandang, dan pasir malang dengan perbandingan 1:1:1. Penggantian media tanam dilakukan setahun sekali.


Media tanam Sansevieria umumnya menggunaan media tanam campuran dari beberapa jenis media, seperti arang sekam, cacahan pakis, pasir malang, dan cocopeat.

Sumber : Redaksi Agromedia. 20007. Buku Pintar Tanaman Hias. AgroMedia Pustaka. Jakarta.

0 komentar:

Posting Komentar